top of page

Kuburan Prajurit Shinsengumi Di Kuil Koen-ji

  • Akane Kibune
  • 2018年2月25日
  • 読了時間: 1分

Di Distrik Mibu, Kyoto terdapat tempat yang memiliki hubungan yang dalam dengan Shinsengumi, polisi spesial yang dibentuk pada akhir kekuasaan Tokugawa pada jaman Edo. Di Kuil Koen-ji ini terkenal juga sebagai kuburan prajurit Shingengumi.


Pernahkah kamu mendengar mengenai prajurit Shinsengumi bernama, Yamanami Keisuke?


Yamanami Keisuke ini merupakan prajurit Shinsengumi ang terkenal dengan keahliannya tidak hanya dalam menggunakan pedang tetapi juga kepintarannya. Sayangnya beliau difitnah yang kemudian melakukan Seppuku (Harakiri, ritual bunuh diri dengan memotong perut). Ironisnya, orang yang terpilih untuk memenggal kepala Yamanami Keisuke adalah sahabatnya sendiri, yaitu Okita Soji.


Tubuh Yamanami ini dikebumikan di Kuil Koen-ji karena pendeta dikuil ini merupakan salah satu teman dari Yamanami. Banyak penggemar dari Shinsengum atau penyuka sejarah Jepang yang datang berkunjung ke kuil ini.


Jam Buka

9:00-17:00

Tiket Masuk

100\/orang

Akses

Dengan Kyoto Bus City turun di Shijo Omiya dan berjalan 3 menit

Dengan Subway Hankyu Kyoto Line turun di stasiun Omiya kemudian berjalan 3 menit

Kommentare


Kimono Rental Yumeyakata​ Gojo Shop

〒600-8103
353 
Shiogamacho, Shimogyo-ku, Kyoto-shi, Kyoto Japan
info@yumeyakata.com

  • penyewaan kimono kyoto
  • sewa kimono kyoto
  • kimono kyoto murah
  • penyeawaan kimono kyoto
  • sewa kimono kyoto
_yumeyakata_logo_tate_1.png

Telepon       +8175-354-9110 (Bahasa Inggris/Bahasa Cina)
FAX             +8175-354-8506
Libur           31 Dec~3 Jan
Jam Kerja   10:00 ~ 17:30
(Jam terakhir kunjungan 16:00/TEL ~18:00)

Tutup tanggal 31 Desember-3 Januari (Pengembalian jam 16.00 pada tanggal 30 Desember)

About Us / Privacy

Copyright © 2002-2016Yumeyakata. all rights reserved.

bottom of page